Petani Kecil Dalam Rantai Perdagangan Yang Kompleks
Petani Kecil Dalam Rantai Perdagangan Yang Kompleks – Memastikan petani kecil merasakan keadilan yang se-adil adilnya dalam perdagangan adalah inti untuk mencapai keberlanjutan suatu proses pemberdayaan. Apakah Anda pernah melihat dari mana produk yang Anda beli berasal atau merenungkan bagaimana produk itu dibuat? Barang kebutuhan pokok seperti kopi, teh dan gula semuanya memiliki kisah keringat…